Jumat, 30 Maret 2012

K a r i k a t u r


Karikatur hehehehe.....

Kepalanya gede,badannya kecil,bentuk badannya gak jelas...kalo seandainya gambar itu hidup mungkin orang akan menyebutnya monster...
hehehehe...
Tapi ternyata tidak seseram itu...
Tidak menakutkan...tapi malah sering bikin orang senyum senyum sendiri kalo liat gambar itu...
Ya...itulah karikatur.Seni gambar yang sudah mendapat tempat tersendiri dihati masyarakat.
Banyak orang memakai untuk tujuan mengkritik.Tajam tapi tidak bikin marah yang dikritik.
Banyak juga yang dipakai untuk propaganda.misalnya kampanye kesehatan,pendidikan dll.
Tapi banyak juga yang hanya untuk menghibur,dengan gambar yang bercerita sesuatu yang lucu.
Aku akan mengandang kamu semua belajar sedikit mengenai dunia karikatur.
Sengaja aku tidak membawa ketema tertentu,tapi hanya belajar teknik menggambar karikatur.
Kalo kamu udah mahir,nanti kamu bisa ngembangin sendiri dengan menampilkan tema atau tujuan yang ingin kamu sampaikan.
asyik khan?

Bikin Karikatur(1)

Kita mulai dengan yang paling sederhana tapi sekaligus paling penting,yaitu menggambar bentuk kepala.Karena umumnya(termasuk saya)memulai menggambar karikatur adalah dari bentuk kepala.
saya bilang sederhana,karena dalam dunia karikatur tidak ada ukuran,atau bentuk yang standard.Bahkan anatomi karikatur lebih kaco lebih bagus..
Lihat gambar dibawah ini:                                                                                                                         
Bentuk kepala pada contoh gambar adalah bentuk kepala yang normal,kamu bisa mencobanya dengan bentuk kepala yang kamu inginkan.Biasanya dalam karikatur bentuk kepala yang ekstrim menggambarkan karakter dari tokoh yang kamu gambar.
Kepala bulat menggambarkan orang yang bloon,lucu,jujur.
Kepala runcing menggambarkan orang yang licik,jahat,curang.
Kepala kotak menggambarkan orang yang keras.
Tapi apapun karakternya tetap dalam koridor lucu.

=========================================================================

Gambar dibawah ini adalah contoh sederhana perpaduan wajah dan mata.Sebelum mencoba latihan ketingkat yang lebih jauh,saya sarankan coba dua hal ini dulu.Yaitu bentuk kepala dan mata yang kita lihat contohnya dibawah ini:


 Untuk permulaan,cobalah kamu nggambar sesukamu,bentuk wajah ataupun mata.Dalam contoh gambar ini,saya coba ajak kamu untuk mencoba menggambar mata dengan pandangan yang berbeda:mata melihat kedepan,melirik kekanan,melihat kebawah,melirik kekiri.
Cobalah kamu gambar dengan bentuk yang kamu pahami,atau kalo mau contoh gambar yang saya buat juga boleh,yang penting kamu tekun berlatih dulu dengan bentuk wajah dan mata,karena itu bagian yang penting dalam gambar karikatur.



==========================================================================

Bikin Karikatur(2)

Gimana?udah lincah menggambar bentuk kepala dan mata?
Okey!,kita menginjak kebagian yang lebih luas yaitu menggambar bentuk wajah,mata,hidung dan bibir.
Lihat contoh dibawah ini.

Nah,sekarang kamu nyoba gambar wajah dengan lebih komplet.Dan untuk kali ini kamu masih bebas deh nggambar sesukamu,cuma yang penting kamu udah bisa nggambar dengan mata kedepan,kekiri,kekanan,kebawah.Dan kalo kamu udah punya kesukaan bentuk hidung tertentu atau bentuk mulut tertentu yang kamu sukai,boleh kamu coba.



Sama dengan gambar diatas,tapi udah tumbuh rambutnya...hehehehe...Kamu boleh berkreasi sendiri dalam menggambar rambut.Mau dibikin kribo,poni,mohawk,atau apalah...tapi yang penting adalah kamu fasih menggambar bentuk muka,mata,hidung,dan bibir.



EKSPRESI

Gambar bawah ini adalah mulai berlatih menggambar berbagai ekspresi wajah,dengan tetap menghadap kedepan.Dan nanti kita akan liat juga ekspresi wajah dari samping.

Mata kedepan dengan variasi mata yang lain.Tapi yang paling penting kamu liat adalah:
No.1 Senyum dikulum,senyum kecil,dengan menambah lekuk dikiri    kanan.
No.2. Senyum nyengir,dengan satu deretan gigi
No3. Senyum lebar,dengan 2 deretan gigi,mata menyipit
No.4. Ketawa,dengan mulut terbuka bulat.mata menyipit sekali.



Sama dengan yang diatas,cuma dikasih rambut...




=====================================================================



Ekspresi mata melihat kebawah.
1.Melihat tertegun
2.Melihat melongo.
3.Melihat dan senang
4.Melihat dan terpukau




Sama dengan yang diatas,cuma ditambahi rambut.






======================================================================
Ekspresi mendongkol,






 Liat mata,kerutan dahi,dan bentuk bibir.
Coba kamu kembangkan sendiri dengan lebih ekstrim.

                                                                                                            


      

                                                                                                                           

Bikin Karikatur(3)

Sekarang kita akan belajar menggambar wajah dari samping.
Coba liat gambar dibawah ini:

Mungkin saya tidak perlu banyak berkomentar.Kamu sekarang bisa liat dengan teliti mata,hidung,dan bibir.



















Karikatur(4)

Sekarang coba kita kembali kepelajaran dasar tadi,yaitu membuat mata.
Coba lihat bermacam macam mata yang dikenal didunia perkarikaturan...ya mirip mirip dunia persilatanlah hehehehe....























Lalu lihat aneka bentuk hidung,dengan dikombinasikan mata diatas



















                                                                                                                                                                  

Bikin Karikatur(5)

Membuat jari tangan....


ikuti arah panah ya mas...mbak...pakdhe...